~Is'tabraq [ إِسْتَبْرَق ] sebagai kata benda, terjadi empat kali di dalam Al-Qur'an~
1. ~QS. Al-Kahfi [18]:31:20~ -- وَإِسْتَبْرَقٍ -- wa-is'tabraqin -- and heavy brocade --
Mereka itulah (orang-orang yang) bagi mereka surga 'Adn, mengalir sungai-sungai di bawahnya; dalam surga itu mereka dihiasi dengan gelang mas dan mereka memakai pakaian hijau dari sutera halus dan sutera tebal, sedang mereka duduk sambil bersandar di atas dipan-dipan yang indah. Itulah pahala yang sebaik-baiknya, dan tempat istirahat yang indah;
2. ~QS. Ad-Dukhan [44]:53:4~ -- وَإِسْتَبْرَقٍ -- wa-is'tabraqin -- and heavy silk --
mereka memakai sutera yang halus dan sutera yang tebal, (duduk) berhadap-hadapan,
3. ~QS. Ar-Rahman [55]:54:6~ -- إِسْتَبْرَقٍ -- is'tabraqin -- brocade --
Mereka bertelekan di atas permadani yang sebelah dalamnya dari sutera. Dan buah-buahan di kedua surga itu dapat (dipetik) dari dekat.
4. ~QS. Al-Insan [76]:21:5~ -- وَإِسْتَبْرَقٌ -- wa-is'tabraqun -- and heavy brocade --
Mereka memakai pakaian sutera halus yang hijau dan sutera tebal dan dipakaikan kepada mereka gelang terbuat dari perak, dan Tuhan memberikan kepada mereka minuman yang bersih.
أُولَـٰئِكَ لَهُمْ جَنَّاتُ عَدْنٍ تَجْرِي مِن تَحْتِهِمُ الْأَنْهَارُ يُحَلَّوْنَ فِيهَا مِنْ أَسَاوِرَ مِن ذَهَبٍ وَيَلْبَسُونَ ثِيَابًا خُضْرًا مِّن سُندُسٍ وَإِسْتَبْرَقٍ مُّتَّكِئِينَ فِيهَا عَلَى الْأَرَائِكِ ۚ نِعْمَ الثَّوَابُ وَحَسُنَتْ مُرْتَفَقًا
Mereka itulah (orang-orang yang) bagi mereka surga 'Adn, mengalir sungai-sungai di bawahnya; dalam surga itu mereka dihiasi dengan gelang mas dan mereka memakai pakaian hijau dari sutera halus dan sutera tebal, sedang mereka duduk sambil bersandar di atas dipan-dipan yang indah. Itulah pahala yang sebaik-baiknya, dan tempat istirahat yang indah;
2. ~QS. Ad-Dukhan [44]:53:4~ -- وَإِسْتَبْرَقٍ -- wa-is'tabraqin -- and heavy silk --
يَلْبَسُونَ مِن سُندُسٍ وَإِسْتَبْرَقٍ مُّتَقَابِلِينَ
mereka memakai sutera yang halus dan sutera yang tebal, (duduk) berhadap-hadapan,
3. ~QS. Ar-Rahman [55]:54:6~ -- إِسْتَبْرَقٍ -- is'tabraqin -- brocade --
مُتَّكِئِينَ عَلَىٰ فُرُشٍ بَطَائِنُهَا مِنْ إِسْتَبْرَقٍ ۚ وَجَنَى الْجَنَّتَيْنِ دَانٍ
Mereka bertelekan di atas permadani yang sebelah dalamnya dari sutera. Dan buah-buahan di kedua surga itu dapat (dipetik) dari dekat.
4. ~QS. Al-Insan [76]:21:5~ -- وَإِسْتَبْرَقٌ -- wa-is'tabraqun -- and heavy brocade --
عَالِيَهُمْ ثِيَابُ سُندُسٍ خُضْرٌ وَإِسْتَبْرَقٌ ۖ وَحُلُّوا أَسَاوِرَ مِن فِضَّةٍ وَسَقَاهُمْ رَبُّهُمْ شَرَابًا طَهُورًا
Mereka memakai pakaian sutera halus yang hijau dan sutera tebal dan dipakaikan kepada mereka gelang terbuat dari perak, dan Tuhan memberikan kepada mereka minuman yang bersih.