~akar kata yang terdiri dari tiga huruf: shīn qāf qāf [ ش ق ق ] terjadi lima kali di dalam
Al-Qur'an sebagai kata kerja, dalam bentuk: inshaqqa [ ٱنشَقَّ ]~
Al-Qur'an sebagai kata kerja, dalam bentuk: inshaqqa [ ٱنشَقَّ ]~
1. ~QS. Maryam [19]:90:5~ -- وَتَنْشَقُّ -- watanshaqqu -- and splits asunder --
hampir-hampir langit pecah karena ucapan itu, dan terbelah bumi, dan gunung-gunung runtuh,
2. ~QS. Al-Qamar [54]:1:3~ -- وَانْشَقَّ -- wa-inshaqqa -- and has split --
Telah dekat datangnya saat itu dan telah terbelah bulan.
3. ~QS. Ar-Rahman [55]:37:2~ -- انْشَقَّتِ -- inshaqqati -- is split --
Maka apabila langit telah terbelah dan menjadi merah mawar seperti (kilapan) minyak.
4. ~QS. Al-Haqah [69]:16:1~ -- وَانْشَقَّتِ -- wa-inshaqqati -- And will split --
dan terbelahlah langit, karena pada hari itu langit menjadi lemah.
5. ~QS. Al-Insyiqaq [84]:1:3~ -- انْشَقَّتْ -- inshaqqat -- is split asunder --
Apabila langit terbelah,
تَكَادُ السَّمَاوَاتُ يَتَفَطَّرْنَ مِنْهُ وَتَنشَقُّ الْأَرْضُ وَتَخِرُّ الْجِبَالُ هَدًّا
hampir-hampir langit pecah karena ucapan itu, dan terbelah bumi, dan gunung-gunung runtuh,
2. ~QS. Al-Qamar [54]:1:3~ -- وَانْشَقَّ -- wa-inshaqqa -- and has split --
اقْتَرَبَتِ السَّاعَةُ وَانشَقَّ الْقَمَرُ
Telah dekat datangnya saat itu dan telah terbelah bulan.
3. ~QS. Ar-Rahman [55]:37:2~ -- انْشَقَّتِ -- inshaqqati -- is split --
فَإِذَا انشَقَّتِ السَّمَاءُ فَكَانَتْ وَرْدَةً كَالدِّهَانِ
Maka apabila langit telah terbelah dan menjadi merah mawar seperti (kilapan) minyak.
4. ~QS. Al-Haqah [69]:16:1~ -- وَانْشَقَّتِ -- wa-inshaqqati -- And will split --
وَانشَقَّتِ السَّمَاءُ فَهِيَ يَوْمَئِذٍ وَاهِيَةٌ
dan terbelahlah langit, karena pada hari itu langit menjadi lemah.
5. ~QS. Al-Insyiqaq [84]:1:3~ -- انْشَقَّتْ -- inshaqqat -- is split asunder --
إِذَا السَّمَاءُ انشَقَّتْ
Apabila langit terbelah,