Saung Saung

~Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh~
~Bismillahirahmanirahiim~

Kumpulan Tweet Salim A. Fillah : #Shalat dan #IsraMiraj

Salah satu peristiwa penting bagi umat Islam adalah Isra' Mi'raj Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam yaitu perjalanan malam hari tanggal 27 Rajab.

Dalam Isra' Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam "diberangkatkan" oleh Allah SWT dari Masjidil Haram hingga Masjidil Aqsa
Lalu dalam Mi'raj Nabi Muhammad SAW dinaikkan ke langit sampai ke Sidratul Muntaha yang merupakan tempat tertinggi. Di sini Beliau mendapat perintah langsung dari Allah SWT untuk menunaikan #Shalat lima waktu.
  1. #Shalat adalah seutas tali rindu; senarai tangga cinta; hubungan langsung antara manusia yang fana dengan kekuatan yang abadi.
  2. #Shalat adalah waktu yang telah dipilih untuk pertemuan setetes air yang terputus dengan sumber alirannya yang tak pernah kering.
  3. #Shalat adalah pembebasan dari batas realita bumi yang kecil menuju sunyata jagat raya; dari pandangan yang kerdil ke ufuk semesta.

⁙ Short Advice, as short as We Age ⁙ ~ #OetjiK



Live your life no matter how long life you are, but you will certainly die
Love whoever you like, but you will certainly split up
Do it all you want, but you will receive its replies

Kumpulan Tweet Salim A Fillah : #Amal #Ibadah dan #Taubat


  • Tanda diterimanya amal seorang hamba di sisi Allah adalah ketika suatu ibadah menuntunnya pada ketaatan yang lebih tinggi. -Ibn Rajab-
  • Dan di antara tanda ditolaknya amal seorang hamba adalah jika ibadahnya tetap disusuli maksiat; tak tercegah dia darinya. -Ibn Rajab-
  • Dan tanda diterimanya taubat seorang hamba adalah kekeliruan lalunya tak diulang; dalam harap-cemas terus sibuk berketaatan. -Ibn Rajab-
  • Kebaikan menyusuli keburukan kan menghapus yang jelek itu. Dan hal yang lebih baik sesudah kebaikan, mengantar pada ridha-Nya. -Ibn Rajab-

⁙ Prayer for My Parent ⁙ ~ #OetjiK



Ya Allah.., make soft my voice for them,
Ya Allah.., make lovely my words for them,
Ya Allah.., make soft my attitude for them,
Ya Allah.., make tender my heart for them.

⁙ Ukhuwah is.... ⁙ ~ #Felixsiauw


  • ukhuwah was not in the equation, but to understand the difference;
  • ukhuwah was not only happy when meet, but also pray for others without known by others;
  • ukhuwah that applies well and suitable with rule of Islam to others, without considering replies of deeds to others;

Share